Macros adalah deretan perintah
yang dikumpulkan bersama menjadi satu perintah untuk menjalankan deretan
perintah tersebut secara otomatis atau bisa dibilang suatu program dasar sebagai pembantu/mempermudah dalam suatu pengerjaan baik di MS.Word ataupun di MS.Excel.
Cara Menggunakan Macros Pada Microsoft Office Word dan Excel
Posted by Angga Pahlevi
Posted on 9/15/2013
with No comments
Microsoft Access 2007 (Penggunaan Dasar)
Posted by Angga Pahlevi
Posted on 9/15/2013
with 2 comments
Microsoft Office Access adalah software
database dan pemrograman visual yang sangat handal untuk system management
database relasional (Rational DataBase Management system/RDBMS)
Sebenarnya program pengolah database banyak macamnya seperti Microsoft SQL, Oracle, My SQL, Firebird, serta MS. Access. disini saya akan menunjukan penggunaan MS. Access dengan database sederhana/dasar-dasar membuat database.
Pengenalan Microsoft Power Point 2007
Posted by Angga Pahlevi
Posted on 9/15/2013
with 2 comments
PowerPoint atau Microsoft Office PowerPoint adalah sebuah program
komputer untuk presentasi yang dikembangkan oleh Microsoft di dalam
paket aplikasi kantoran mereka, Microsoft Office, selain Microsoft Word,
Excel, Access dan beberapa program lainnya.
Presentasi akan lebih mudah dimengerti dan dipahami jika ditampilkan dalam bentuk slide. Dengan MS. PowerPoint , kita bisa membuat slide presentasi yang unik dan menarik dengan menambahkan efek teks,
gambar. Clip Art, musik, video, dan Iain-lain .
Pengenalan Microsoft Excel 2007
Posted by Angga Pahlevi
Posted on 9/15/2013
with 2 comments
Maaf sebelummnya ada postingan sebelum ini tidak ada basa basi dan tatanan tidak rapi karena ketika memposting banyak problem jadimohon dimengerti. untuk kali ini saya akan memposting mengenai Pengenalan Microsoft Excel 2007. Biar gak lama-lama bacanya langsung aja silahkan .
Pengertian Microsoft excel adalah Program aplikasi pada Microsoft Office yang digunakan dalam pengolahan angka (Aritmatika). Program ini sering digunakan oleh para akutan untuk menuliskan atau mencatat pengeluaran dan pemasukan didalam perusahaan atau suatu lembaga maupun instansi-instansi kecil. Microsoft Excel juga sering digunakan oleh ibu rumah tangga untuk menulis atau mencatat keuangan dalam rumah tangga sepertihalnya pengeluaran atau pemasukan dalam tiap bulan atau minggu.
Microsoft Word 2007
Posted by Angga Pahlevi
Posted on 9/13/2013
with No comments
Microsoft word 2007 merupakan salah satu aplikasi yang
disediakan dalam Microsoft Office 2007. Berbeda hal nya dengan Microsoft word
2003 microsoft word 2007 memiliki beberapa keunggulan dan kemudahan dalam
membantu kita mengerjakan pekerjaan tulis – menulis Seperti menulis
surat, famplet, kartu nama, brosur, dengan lebih baik dan mudah.